SPACEKU Situs Komunitas Indonesia

Hallo friends !!!
klo dulu saya pernah posting tentang yuwie dan Frenszone, yaitu situs komunitas punya luar negeri. sekarang saya akan berbicara tentang situs pertemanan punya indonesia, SPACEKU, coba lihat di sidebar kanan blog ini ada bannernya. Mereka mengatakan bahwa SPACEKU adalah situs komunitas terbesar di Indonesia. saya melihat di dalamnya ada berita, blogging, ruang chat, penjualan produk, gosip, resensi film, musik, foto, video, game, iklan baris, informasi mengenai mobil, ponsel dan motor, kartu ucapan, kuliner, dan apa lagi ya ? :t

Oh ya ini yang penting, cari duit di internet, di sana ada program RINDU (referensi iklan dapat duit) dan perlombaan mencari teman. Untuk lomba mencari teman ini, periode pertama (cari 200 teman) dan kedua (cari 1000 teman) sudah habis dan hadiah yang berupa HP sudah diterima pemenangnya, sedangkan sekarang baru dimulai perlombaan mencari 3000 teman. agar adil bagi pendaftar dan member baru maka perlombaan adu cepat cari teman di Spaceku kali ini menghitung jumlah teman baru yang anda dapatkan sejak pertandingan dimulai ,bukan dari total angka teman akumulasi dari yang lama, dengan demikian semua member lama dan baru memiliki kesempatan yang sama. Adil kan ?

Bila diperhatikan sekarang ada 2 indikasi jumlah teman yang tampil , yang berwarna biru adalah jumlah teman anda selama sebelum pertandingan dan teman dengan warna MERAH adalah jumlah TEMAN BARU yang anda kumpulkan dalam pertandingan lomba cari teman 3000 kali ini. Dan aplikasi RINDU juga menjadi detak jantung Spaceku dimana member bisa mencari penghasilan disini , member dengan mudah dapat mendapatkan tambahan 'uang jajan' dan bagi member yang serius ingin membesarkan Rindu bersama Spaceku, akan dengan mudah aplikasi ini menjadi pendapatan utama anda.

Naaah itulah pengalaman saya nyebur disana
Ada yang lain ?

Ya ini lagi. sejak bergabung dengan Spaceku sekitar akhir November atau awal Desember lalu (saya lupa tepatnya) hingga postingan ini saya tulis, saya sudah dapat sekitar 600-an teman dan sudah menduduki peringkat 13 (tiga belas) untuk peringkat, dan 6400-an poin. saya perhatikan hitungannya dilihat dari jumlah teman. semakin banyak teman kita, maka semakin tinggi ranking kita.

Kita akan mendapatkan poin dari mengirim berita, nulis Blog, komentar, beri penilaian kuliner, posting kuwik (kuliner wiki), dan ngajak teman. untuk poin sekarang masih dalam proses, Point akan digunakan untuk aplikasi baru yang akan dirilis kemdian di spaceku.

bagaimana tertarik ?
buktikan sendiri di Spaceku seperti saya telah membuktikannya.

oh ya jangan sungkan-sungkan gabung lewat link saya.
saya akan membantu Anda lebih dari ini ! karea Anda tanggung jawab saya. OKE





Previous Post Next Post